PEMODELAN PREDIKSI TINGGI GELOMBANG MENGGUNAKAN METODE XG BOOST DENGAN GENETIC ALGORITHMMICHAEL JIREH MARTUA / Winda Yulita, M.Cs. / Teknik Informatika, 2025Penelitian ini bertujuan untuk membangun model prediksi tinggi gelombang di wilayah pesisir menggunakan algoritma XGBoost yang dioptimasi dengan metode Genetic Algorithm (GA). Permasalahan utama adalah belum tersedianya model prediktif yang mampu memberikan hasil akurat secara lokal berdasarkan data... |